Menyimpan file-file yang penting di smartphone kita memang sangatlah penting untuk kesehari-harian. menyimpan foto, video dan lain-lain memang memakan ruang size yang lumayan besar jika jumlahnya banyak dan mungkin bisa memenuhi seluruh ruang size di smartphone kita, sampe-sampe ketika kita tidak bisa lagi memasukan beberapa file baru. maka dari itu saya disini akan memberitahu cara kompres video untuk memperkecil rung size anda, dan ketika anda ingin menonton video tersebut anda hanya perlu meng extraknya, dan mengkompres video juga berguna untuk mengirimkan data lewat aplikasi yang terbatas size nya. berikut caranya mengkompres video.
- unduh dan instal aplikasi Audio/Video Converter Android di smartphone anda
- buka aplikasi tersebut
- setelah dibuka, kalian bisa langsung memilih video yang akan di kompres
- jika sudah memilih lalu tap arah panah yang ditujukan pada gambar dibawah
- lalu ubahlah pengaturan dari default ke manual, di situ kalian bisa mengubah pengaturan-pengaturannya
- lalu tap juga arah panah yang di tujukan pada gambar dibawah
- tunggu beberapasaat sampai video anda selesai di kompres (lama atau tidaknya pengkompresan bagaimana video yang anda pilih, jika besar akan memakan waktu yang cukup lama dan sebaliknya)
- selesai.
Mungkin sekian dari saya menegnain artikel cara kompres video dengan aplikasi Audio/Video Converter Android dari saya. terimakasih dan semoga bermanfaat 🙂 .